Manfaat
DSS (Decision Support System)
Memberikan bahan yang komprehensif dalam pengambilan kebijakan penataan sistem jaringan jalan.Data Management
Menjadi basis manajemen data spasial Jaringan Jalan di Sumatera Selatan.Fitur
Upload Data Spasial
Upload data spasial dari format shapefiles, kml, geojson ataupun citra geotif serta atur metadatanya.
Konfigurasi Layer
Klasifikasi layer dan simbolisasinya, tentukan kolom (field) yang muncul atau tidak pada informasi obyek.
Peta Tematik
Susun peta tematik sebanyak yang diperlukan dari layer yang tersedia, baik vektor maupun raster (citra).
Analisis
Analisis data secara tabular maupun query model spasial sederhana seperti perhitungan kondisi.
Tidak ada data yang ditemukan.